INFORMASI DAN PERSYARATAN
PENERIMAAN CALON PEGAWAI BARU
PDAM TIRTA PENATARAN
KABUPATEN BLITAR
PERSYARATAN UMUM
-
Warga Negara Indonesia.
-
Sehat Jasmani dan Rohani.
-
Status Belum Menikah.
-
Berpenampilan Rapi, Menarik dan Komunikatif.
-
Sarjana (S1) dengan persyaratan :
1) Program studi terakreditasi A dan IPK minimal 2,75 (dua koma tujuh lima) dalam skala 4(empat);
2) Program studi terakreditasi B dan IPK minimal 3,00 (tiga koma nol) dalam skala 4(empat);
-
Pendidikan Lulusan SMK Jurusan Tehnik Elektro, Tehnik Informatika / Tehnik Komputer, Tehnik Sipil. Negeri atau Swasta Terakreditasi dengan nilai rata-rata Ijazah/ STTB minimal 7,00 (tujuh koma nol);
-
Pendidikan SMK berusia setinggi-tingginya 23 tahun;
-
Pendidikan Sarjana (S1) berusia setinggi-tingginya 35 tahun;
-
Diutamakan memiliki pengalaman kerja dibidangnya,
-
Bersedia bekerja ulet dan berdedikasi tinggi, dan memilik kemampuan bekerja secara tim.
-
Pelamar yang dinyatakan LULUS tidak terikat hubungan kerja dengan instansi pemerintah atau perusahaan lain dan selanjutnya akan dilakukan pemeriksaan kesehatan.
No | Kebutuhan SDM | ||||
Kelompok | Kebutuhan (Orang) | Program Studi Keahlian | Kompetensi Keahlian | Jenis Kelamin | |
1. |
Tenaga Teknik Listrik Arus Kuat Kode Lamaran TL |
1 | SMK Tehnik Elektro / Tehnik Kelistrikan |
|
L |
2. |
Tenaga Tehnologi Informatika Kode Lamaran IT |
2 | SMK Tehnik Komputer & Jaringan |
|
L |
3. |
Tenaga Perencanaan Kode Lamaran TG |
1 | SMK Tehnik Gambar Bangunan |
|
L |
4. |
Tenaga Pelaksana Lapangan Kode Lamaran PL |
5 | SMA/Sederajat |
|
L |
5. |
Tenaga Administrasi & Keuangan Kode Lamaran AD |
3 | SMA / Sederajat |
|
L/P |
6. |
Tenaga Tehnik Perencanaan Kode Lamaran TLK |
1 | S1 Teknik Lingkungan |
|
L/P |
PENGIRIMAN BERKAS LAMARAN :
- Lamaran ditujukan ke Panitia Penerimaan Pegawai Baru PDAM Tirta Penataran Kabupaten Blitar dengan alamat Jl. Gajah Mada No. 87 A Wlingi Blitar Kode pos 66184.
- Panitia hanya menerima Lamaran yang diserahkan langsung ke Kantor PDAM Tirta Penataran Kabupaten Blitar atau melalui Job Fair Mini tanggal 6 Maret 2020.
- Surat lamaran sudah harus diterima oleh panitia penerimaan calon pegawai baru paling lambat tanggal 9 Maret 2020 pukul 14.00 WIB.
- Setiap pelamar hanya diperkenankan menyerahkan/mengirimkan 1 (satu) berkas pendaftaran dan tidak ada pengiriman susulan berkas.
- Berkas pendaftaran 1(satu) rangkap disusun dengan urutan sebagai berikut :
- Surat Lamaran dengan menyertakan nomor telepon yang bisa dihubungi.
- CV (Curiculum Vitae).
- Pas Foto berwarna terbaru ukuran 4X6 (2 lembar).
- Foto Copy KTP (kartu Tanda Penduduk) & KK / KSK ( Kartu Susunan Keluarga ).
- Foto Copy Ijasah yang telah dilegalsir.
- Surat pernyataan tidak ketergantungan narkotika dan obat – obatan terlarang atau sejenisnya yang bermaterai 6.000 rupiah.
-
- Foto Copy Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang masih berlaku dan telah dilegalisir.
- Foto Copy sertifikat yang tercantum dalam Curriculum Vitae.
- Surat Keterangan Sehat dari Dokter/ Rumah Sakit/ Pukesmas.
Kualifikasi dan persyaratan lengkap dapat dilihat di www.tirtapenataran.com
Blitar, 5 Maret 2020
Panitia Penerimaan Calon Pegawai Baru
PDAM Tirta Penataran
- 07 March 2020
- Oleh: Admin
- Dibaca: 1292 Pengunjung
Info Terkini Lainnya
PENGUMUMAN!!!
10 June 2021
379PROMO AKHIR TAHUN DALAM RANGKA MEMPERINGATI HUT ke-28 PDAM TIRTA PENATARAN
02 December 2020
604PENYESUAIAN TARIF DAN GOLONGAN PELANGGAN
30 November 2020
739PENGUMUMAN HASIL UJIAN TULIS CALON PEGAWAI PDAM TIRTA PENATARAN KABUPATEN BLITAR
06 July 2020
635PENGUMUMAN HASIL SELEKSI ADMINISTRASI CALON PEGAWAI PDAM TIRTA PENATARAN KABUPATEN BLITAR
30 June 2020
459Perbaikan Pompa Air Di Desa Ngadri Kec. Binangun
13 June 2020
518PENUNDAAN SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI PDAM KAB. BLITAR
13 April 2020
982PENETAPAN TARIF AIR MINUM PDAM TIRTA PENATARAN KABUPATEN BLITAR
13 April 2019